SOSIALISASI DAN KOMITMEN MAGANG KERJA KE JEPANG

SOSIALISASI DAN KOMITMEN MAGANG KERJA KE JEPANG

JUMO(08/05/2024) –  Direktorat Sekolah Menengah Kejuruan dibawah Kemendikbudristek tentang pelaksanaan program bantuan magang ke luar negeri lebih tepatnya magang ke jepang untuk peserta didik kelas XII. Dari 54 peserta kegiatan bantuan magang kejepang ini Smk Negeri Jumo yang memiliki dua kompetensi keahlian yaitu Teknik Kendaraan Ringan dan Desain Komunikasi Visual,…

UJIAN PRAKTIK KEJURUAN (UPK) SMK NEGERI JUMO 2024

UJIAN PRAKTIK KEJURUAN (UPK) SMK NEGERI JUMO 2024

Pelaksaan Ujian Praktik Kejuruan yang telah dilaksanakan pada pada tanggal 19 februari – 08 maret  2024 untuk jurusan Teknik kendarann Ringan (TKR) dan Multimedia (MM). Ujian Praktik Kejuruan berjalan lancar, penguji/Assesor tidak hanya dari internal sekolah saja namun ada juga penguji eksternal yang didatangkan untuk menguji skill siswa dalam memecahkan…

PERSIAPKAN VERIFIKASI UJIAN KOMPETENSI KEAHLIAN (UKK) SMK NEGERI JUMO

PERSIAPKAN VERIFIKASI UJIAN KOMPETENSI KEAHLIAN (UKK) SMK NEGERI JUMO

SMK NEGERI JUMO, 05/02/2024 – Uji Kompetensi Keahlian (UKK) adalah bagian dari intervensi Pemerintah dalam menjamin mutu pendidikan pada satuan pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan. UKK dapat dilaksanakan menggunakan standar yang ditetapkan oleh industri, Lembaga Sertifikasi Profesi, dan/atau perangkat uji yang dikeluarkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di Tempat-tempat uji kompetensi.…